Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Sensor Industri

Lion Precision - Sensor Presisi Tinggi

Performa tinggi Lion Precision diterapkan para ahli dengan tujuan untuk membantu anda. Presisi, kecepatan, dan fleksibilitas adalah landasan Lion Precision. Pelanggan kami mengharapkan tingkat presisi yang berbeda dari yang biasanya. Bagi kami, itu memungkinkan dengan mendeteksi resolusi ketebalan sub-nanometer hingga angstrom. Kita dapat mencapai ini dengan kecepatan tinggi, 80 kHz +, dengan pengukuran non-kontak. Itulah mengapa kita sering dipanggil untuk menerapkan teknologi kami untuk memvalidasi sistem presisi di seluruh dunia. Bagi Anda yang membutuhkan data dan analisis real-time, serta untuk pengembangan teknologi, Lion Precision dapat memberikan kemampuan yang tak tertandingi dan ROI yang tahan lama untuk aplikasi Anda. Jika Anda ingin menghasilkan teknologi terbaik, Maka Anda perlu memanfaatkan teknologi terbaik yang tersedia, dalam konfigurasi yang Anda butuhkan. Beberapa jenis Produk Lion Precision: 1. Capacitive Sensors Resolusi dan performa yang tinggi di...

Machine Vision

Machine Vision adalah kemampuan komputer untuk mempelajari atau memahami suatu lingkungan. Machine  Vision  biasanya dikaitkan dengan kemampuan komputer untuk melihat. Kemampuan tersebut digunakan untuk menunjuk pada teknologi dimana komputer mendigitalkan gambar, memproses data, dan mengambil beberapa jenis tindakan. Satu atau lebih kamera video digunakan dengan melakukan konversi analog ke digital dan pemrosesan sinyal digital, setelah itu data gambar dikirim ke komputer atau pengontrol robot. Sistem Machine  Vision  menggunakan sensor dalam robot untuk melihat dan mengenali suatu objek dengan bantuan komputer. Machine  Vision  digunakan dalam berbagai proses industri, seperti inspeksi bahan, pengenalan objek, pengenalan pola, analisis komponen elektronik, hingga pengakuan tanda tangan, karakter optik, dan mata uang. Selain inspeksi material, sistem vision memiliki beberapa aplikasi lain. Sistem yang digunakan untuk kontrol dan manajemen stok v...

Fungsi Vision Sensor

K ualitas produk pada industri manufaktur harus diperhatikan karena berhubungan dengan kepuasan konsumen. P erencana an produksi perlu memperhatikan kualitas produk yang nantinya akan dihasilkan . Pengendalian kualitas ( quality control ) dilakukan dengan cara menetapkan standar pada suatu proses produksi agar menghasilkan produk yang berkualitas secara berkesinambungan . Pengendalian kualitas ( quality control ) di beberapa industri manufaktur umumnya masih dilakukan operator dengan melakukan pengecekkan secara satu-persatu pada line conveyor produksi secara manual . Hal yang di jadikan standar untuk proses ini umumnya adalah bentuk, ukuran, kontras, dan lain-lain. Hambatan pengendalian kualitas secara manual umumnya pada segi waktu yang tidak efisien dan peluang human error yang cukup tinggi . Hal itu mengakibatkan permasalahan ketidaksesuaian produk yang dihasilkan dengan yang diharapkan. Autonics V ision S ensor VG memberikan solusi atas hambatan pada proses...

Autonics Manufacturing Indonesia 2018

Manufacturing Indonesia 2018 adalah pameran manufakturing internasional terbesar se-Asia. Pada tanggal 5 Desember 2018, kami PT Surya Sarana Dinamika sebagai distributor sekaligus agen resmi Autonics diberi kesempatan menjadi tim exhibitor Autonics Indonesia pada acara Manufacturing Indonesia 2018. PT Surya Sarana Dinamika membantu Autonics Indonesia dalam berbagi informasi kepada pengunjung pameran secara detail, baik dari segi produk maupun aplikasi. Pada pameran ini Autonics Indonesia menampilkan berbagai macam produk unggulan canggih berupa Smart Factory System Industry 4.0. Sistem ini dapat menjadi inovasi terbaik atas sistem otomasi efektif dan efisien dengan harga bersahabat dalam bidang sensor, temperature controller, temperature transmitter, pressure transmitter, recorder, converter, indikator, thyristor unit, logic panel, dan produk unggul lainnya. Kami sebagai agen resmi akan dengan senang hati melayani kebutuhan anda atas produk-...

Agen Resmi Autonics

PT Surya Sarana Dinamika merupakan Agen Resmi dari Autonics di Indonesia. PT Surya Sarana Dinamika menyediakan Sensor, Controller, Motion Device, Software, Connector/Cables, Control Switches, PA products, dan Menics Products. Seperti yang sudah kita tahu Autonics adalah penyedia solusi otomasi terkemuka dari Korea Selatan, yang mengembangkan dan memproduksi berbagai produk otomasi yang dipasarkan di seluruh dunia. Autonics dipercaya dan diadopsi oleh para insinyur di berbagai aplikasi industri dan teknologi yang secara luas diterapkan dalam perangkat otomasi sehari-hari. Berikut adalah produk-produk dari Autonics: 1. Sensor Sensor adalah komponen yang paling penting dan umum digunakan dalam sistem otomasi. Autonics menyediakan berbagai macam sensor industri dan komersial, memastikan bahwa bagian paling mendasar dari sistem otomasi dibangun dengan kualitas dan kinerja. Berikut jenis Sensor dari Autonics:     - Vison sensors     - Photoelectric Sensors...